Di Negara-negara yang mempunyai musim dingin, yang sebelumnya memanfaatkan kulit dan bulu beruang sebagai bahan baku pembuatan jaket mereka, kini beralih menggunakan fur dari kelinci. Berternak kelinci dianggap sebagai salah satu pengganti kebutuhan bulu untuk bahan jaket.
Jika sudah masuk pada industri fashion, nilai harga kulit dan bulu kelinci bahkan jauh diatas harga daging kelinci. Kelinci dengan bulu yang eksotik, indah dan menarik berpotensi dapat diekspor dengan harga yang sangat tinggi pula. Jenis kelinci yang kulit dan bulu nya dimanfaatkan untuk bahan industri adalah kelinci rex dan kelinci satin. Dengan demikian potensi peluang ternak kelinci sebagai fur kulit dan bulu kelinci masih sangat terbuka lebar, karena belum banyak yang menggeluti usaha ternak kelinci. Sehingga inilah kesempatan emas bagi anda untuk mencoba ternak kelinci. Segera hubungi kami untuk penyediaan bibit kelinci atau indukan kelinci. Segera ambil langkah ini, sebelum orang lain mendahului anda. salam sukses dari kami.
intip peluang ternak kelinci di bogor |
0 comments:
Post a Comment